Home » » Cara Membuat komentar facebook di setiap postingan di blog

Cara Membuat komentar facebook di setiap postingan di blog



Cara Membuat komentar facebook di setiap postingan di blog
Buka dashboard blog, kemudian pilih menu template dan edit HTML.Ikuti langkah seperi yang ada digambar dibawah ini :
  1. Centang ekpand template widget
  2. Cari kode ini : <b:includable id='status-message'>
  3. Letakkan kode dibawah (kode komentar facebook untuk setiap postingan) ini diatas </b:includable>
  4. Kode untuk komentar facebook


<b:if cond="data:blog.pageType == &quot;item&quot;"> <div id='fb-root'/>
<script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/>
<fb:comments expr:href='data:post.url' num_posts='5' width='500'/>
</b:if>

Langkah terakhir klik simpan template.

#Catatan : idak ada salahnya untuk menyimpan (back up) template erlebih dahulu sebelum mengeditnya, untuk jaga-jaga kalau ada terjadi hal yang tidak diinginkan (gagal).

Selanjutnya :
1 - Kode pertama yang harus dicari.
2 - Kode yang  menentukan letak komentar facebook.
3 - Kode komentar facebook.

Jika ada kode </b:includable> yang lebih dari satu, letakkan kode komentar facebook di atas kode : </b:includable> yang paling dekat dengan kode-kode element posting.
Share this article :
 
Support : Creating Website | ZaOO Template | ZaOO | ZaOO Chat | ZaOO Tips dan trik | ZaOO Berita | ZaOO Unduh
Copyright © 2010. ZaOO™ - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website Inspired Google
Proudly powered by Blogger